Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

√Cara Menghapus Akun Yahoo ~ Keminjal

Cara Menghapus Akun Yahoo - Ingat untuk selalu bahagia!! yup kami juga bahagia karena Anda sudah mengunjungi situs Keminjal yang saat ini sedang Anda baca. Pada kesempatan yang asik ini kita akan mengulas mengenai Cara Menghapus Akun Yahoo secara lengkap dengan harapan bisa menjawab rasa penasaran Anda.

Namanya juga mencari informasi, tentu dibutuhkan keterbukaan dari Anda, dalam artian bahwa apa yang akan kami jelaskan disini tentu membutuhkan sedikit waktu dalam membacanya baru bisa memahaminya. Untuk itu buka lebar-lebar pikiran Anda supaya dapat menangkap "pengetahuan" baru yang akan kami bahas sebentar lagi. Berikut penjelasannya.

Pembahasan Lengkap Cara Menghapus Akun Yahoo

Bagi kita yang menggunakan layanan Yahoo Mail, jika kita sudah tidak menggunakan email tersebut sebaiknya kita hapus saja. Cara menghapus akun Yahoo tidaklah sulit, kita dapat menutupnya baik dengan PC maupun HP.

Yahoo Mail diluncurkan pada tahun 1997 sebagai penyedia layanan surat elektronik terbesar yang hingga saat ini masih memiliki banyak pengguna setianya.

Tetapi ada kalanya sebagian pengguna Yahoo ingin berpaling atau mencoba menggunakan layanan email lain.

Salah satu penyedia email yang menjadi saingan berat Yahoo saat ini adalah Gmail yang dimiliki oleh perusahaan besar Google.

Jika kita termasuk kedalam pengguna yang ingin menggunakan penyedia layanan email lain. Alangkah baiknya jika kita menghapus akun Yahoo mail kita yang sudah tidak digunakan lagi.

Ketentuan Menghapus Akun Yahoo

Sebelum menghapus akun email Yahoo kita, sebaiknya terlebih dahulu kita pertimbangkan terlebih dahulu.

Berikut beberapa faktor penting yang harus kita pertimbangkan sebelum kita memutuskan untuk menghapus akun Yahoo kita secara permanen.

  • Kita harus benar-benar yakin bahwa email tersebut tidak kita gunakan untuk keperluan bisnis atau pekerjaan.
  • Kita harus memastikan bahwa didalam akun Yahoo tersebut tidak memiliki layanan premium atau berbayar yang masih aktif.
  • Cek kembali apakah terdapat data penting yang ada di email Yahoo tersebut.

Selain itu dengan menghapus akun Yahoo tentu saja kita akan mendapatkan konsekuensi.

Berikut beberapa konsekuensi yang akan kita dapatkan:

  • Kita akan kehilangan identitas akun Yahoo kita. Termasuk juga akun bisnis Yahoo Mail kita.
  • Pihak Yahoo akan menghapus semua pengaturan akun kita. Termasuk juga untuk layanan Yahoo Mail, Yahoo Messenger, Kontak Yahoo, dan beberapa layanan lain yang terhubung dengan akun Yahoo tersebut.
  • Yahoo akan menghentikan semua akses layanan berbayar yang kita punya di akun tersebut. Seluruh pembayaran yang sudah kita lakukan tidak dapat dipulihkan kembali.
  • Yahoo akan mengizinkan pengguna lain untuk menggunakan username atau alamat kita saat kita menghapusnya. Hal ini karena terbatasnya jumlah nama yang tersedia.
  • Akun kita akan secara otomatis terhapus secara permanen setelah kita menyetujui untuk menghapus akun tersebut dalam waktu 30 hari. Namun jika kita mengakses kembali akun kita dalam 30 hari tersebut, maka akun Yahoo akan dapat diaktifkan kembali. Untuk periode penahanan yang lebih lama diterapkan pada akun yang terdaftar di Australia, Selandia Baru, Taiwan, dan Brazil.

Cara Menghapus Akun Yahoo Mail Secara Permanen

Yang terpenting untuk dapat menghapus akun Yahoo mail kita adalah kita masih ingat alamat email dan juga password akun Yahoo tersebut.

Untuk menghapusnya kita dapat menggunakan PC atau pun HP.

Cara menghapus akun yahoo mail secara permanen:

  1. Kunjungi halaman penghapusan akun Yahoo

    Pertama buka web browser kita. Setelah itu kunjungi halaman penghapusan akun Yahoo.

  2. Masukkan alamat email Yahoo

    Setelah terbuka masukkan alamat email akun Yahoo Mail kita. Lalu tekan Berikutnya untuk melanjutkan.

  3. Masukkan kata sandi Yahoo

    Kemudian masukkan kata sandi akun Yahoo tersebut. Setelah itu pilih Masuk.

  4. Klik “Lanjutkan hapus akun saya”

    Akan muncul halaman berupa informasi tentang penutupan akun Yahoo. Disini kita dapat melihat berbagai informasi yang mana inti dari informasi tersebut sudah kita baca diatas. Jika kita sudah yakin ingin menghapus akun Yahoo kita klik tulisan merah Continue delete my Account atau Lanjutkan hapus akun saya. hapus akun yahoo

  5. Pilih tombol “Ya, akhiri akun ini”

    Selanjutnya kita akan diarahkan ke sebuah halaman dimana kita disuruh memasukkan kembali alamat email Yahoo kita. Ketik alamat email Yahoo tersebut lalu pilih Yes, terminate this account atau Ya, akhiri akun ini. delete yahoo account

  6. Akun yahoo berhasil dihapus

    Tunggu hingga prses penghapusan selesai. Akan ada pesan Your account has been deactivated and scheduled for deletion. Dimana pesan tersebut menyatakan bahwa akun kita berhasil untuk dinonaktifkan dan masuk dalam daftar penghapusan secara permanen.  cara menghapus akun yahoo

Apabila masih bingung, lihat juga video nya:


Disini pihak Yahoo tidak langsung melakukan penghapusan akun Yahoo kita secara permanen.

Terdapat waktu penundaan guna menghindari adanya penipuan atau hal lain sebelum akun tersebut benar-benar dihapus oleh pihak Yahoo.

Lupa password Yahoo? Atasi dengan lupa password Yahoo.

Sebelum menghapus akun Yahoo dengan cara di atas. Jangan lupa untuk mempertimbangkan terlebih dahulu sebelum kita benar-benar menghapus akun tersebut.

FAQs

Apakah penghapusan akun dapat dibatalkan?

Penghapusan akun Yahoo dapat dibatalkan jika masih dalam waktu 30 hari setelah penghapusan.

Caranya cukup dengan masuk kembali dengan menggunakan akun terseut, kemudian kita akan dibawa ke sebuah halaman untuk melakukan pengaktifan akun kembali.

Setelah ditutup apakah alamat email tersebut dapat didaftarkan kembali?

Sangat kecil kemungkinan untuk kita dapat mendaftarkan kembali Yahoo ID yang sama.

Karena biasanya saat kita mencoba membuat akun dengan ID yang sama akan muncul pesan bahwa username tidak dapat digunakan.
Atau kita diminta untuk memasukkan ke waiting list dan harus membayar layanan tersebut.

Apakah alamat email tersebut dapat digunakan oleh orang lain?

Jawabannya sangat jelas bahwa alamat email yang telah kita hapus dapat digunakan oleh orang lain. Karena Yahoo sendiri telah menuliskan keteranganya yang berbunyi:

“Selain itu, karena terbatasnya nama yang tersedia. Kami mungkin akan mengizinkan pengguna lain mendaftar dan menggunakan ID dan nama profil Yahoo! Anda. Disaat Anda telah menghapus akun tersebut”.

Bisakah menghapus akun Yahoo yang lupa password?

Tidak bisa, karena seperti yang kita lihat pada langkah-langkah diatas, untuk dapat menghapus akun Yahoo kita harus login terlebih dahulu.
Jadi jika akun kita tidak bisa dibuka karena lupa kata sandi jelas kita tidak dapat melakukan penghapusan akun tersebut.

The post Cara Menghapus Akun Yahoo appeared first on Berakal.

Bagaimana apakah pembahasan tentang Cara Menghapus Akun Yahoo sudah cukup untuk mengobati rasa penasaran Anda? Semoga saja demikian adanya. Terima kasih sudah meluangkan waktu mampir ke situs keminjal . blogspot . com serta membaca ulasan diatas hingga selesai. Kedepannya kami akan terus mengupdate artikel pendidikan, materi pelajaran dan informasi menarik lainnya. Untuk itu pantengin terus situs ini, kalau perlu bookmark supaya Anda mudah menemukannya lagi bila suatu saat membutuhkannya.

Post a Comment for "√Cara Menghapus Akun Yahoo ~ Keminjal"