√GBWhatsApp ~ Keminjal
Namanya juga mencari informasi, tentu dibutuhkan keterbukaan dari Anda, dalam artian bahwa apa yang akan kami jelaskan disini tentu membutuhkan sedikit waktu dalam membacanya baru bisa memahaminya. Untuk itu buka lebar-lebar pikiran Anda supaya dapat menangkap "pengetahuan" baru yang akan kami bahas sebentar lagi. Berikut penjelasannya.
Pembahasan Lengkap GBWhatsApp
GBWhatsApp merupakan salah satu varian dari banyaknya aplikasi WhatsApp MOD yang tersedia.
Aplikasi tersebut dapat kamu jadikan alternatif dari ketidakpuasan saat menggunakan WhatsApp original.
Karena seperti yang kita ketahui, WhatsApp original terbilang kaku dan fitur yang diusung pun masih terbatas.
Contoh kecilnya saja, WhatsApp original tidak memiliki fitur ganti tema. Sehingga tema yang digunakan pun terkesan monoton.
Dengan hadirnya WhatsApp MOD, khususnya GBWhatsApp, diharapkan kamu dapat mengkustomisasi WhatsApp sesuai keinginan.
Tidak hanya tema, masih banyak fitur lain yang dapat kamu atur. Pastinya, fitur tersebut tidak akan kamu jumpai pada WhatsApp original.
Download GBWhatsApp Terbaru
Sejak 1 Agustus 2019, GBWhatsApp sudah tidak dikembangkan lagi oleh GBMods. Tetapi untungnya ada developer lain yang melanjutkan pengembangan aplikasi GBWhatsApp.
Berikut ini daftarnya:
1. GBWhatsApp by Fouad Mods
Lagi lagi Fouad Mods (Fouad Mokdad), pengembang yang satu ini memang sangat terkenal dalam pengembangan WhatsApp Mod.
Hal itu disebabkan karena aplikasi yang dirilis olehnya minim bug dan stable. Jadi tidak usah khawatir nomor kamu gampang terkena banned.
Nama Aplikasi | GBWhatsApp |
---|---|
Pengembang | Fouad Mods |
Versi | 8.51 (Stable Version) |
Ukuran | 40.55 MB |
Android | 4.2+ |
Terakhir diupdate | 21 Oktober 2020 |
Tested | Samsung S10+ |
2. GBWhatsApp by HeyMods
GBWhatsApp dari HeyMods juga cukup diminati oleh para pengguna WA MOD. Sebab di channel telegramnya sudah ada puluhan ribu anggota yang membuatnya bisa dibilang salah satu pengembang GBWhatsApp terbaik.
Versi terbaru dari GBWhatsApp Heymods ini yaitu 13.00.1 stable. Jadi bisa dikatakan bahwa aplikasi versi ini sudah minim bug.
Nama Aplikasi | GBWhatsApp |
---|---|
Pengembang | HeyMods |
Versi | 13.00.1 (Stable Version) |
Ukuran | 34.92 MB |
Android | 4.2+ |
Terakhir diupdate | 13 November 2020 |
Tested | Samsung J7 Pro |
3. GBWhatsApp by Sam Mods
Tidak berbeda jauh dengan HeyMods, pengembang Sam Mods juga mempunyai puluhan ribu anggota di telegramnya.
Sebenarnya tidak hanya aplikasi WhatsApp modifikasi saja yang dibagikan oleh Sam Mods, tetapi juga ada aplikasi populer lainnya.
Berikut data GBWhatsApp terbaru dari Sam Mods:
Nama Aplikasi | GBWhatsApp |
---|---|
Pengembang | Sam Mods |
Versi | 10.80 (Stable Version) |
Ukuran | 41.44 MB |
Android | 4.2+ |
Terakhir diupdate | 28 Oktober 2020 |
Tested | Samsung J7 Pro |
Cara Install GBWhatsApp
Cara install aplikasi GBWhatsApp sama seperti aplikasi pada umumnya.
Langkah install aplikasi YoWhatsApp:
- Buka Pengaturan di HP kamu.
- Buka Biometrik dan keamanan (pada HP lain bisa juga Keamanan)
- Pilih Install aplikasi yang tidak dikenal.
- Pilih File Saya dan Izinkan dari sumber ini.
- Selesai.
Tips Anti Banned
Hampir semua varian WhatsApp MOD memiliki potensi terkena banned.
Untuk itu, sangat disarankan untuk melakukan update saat terjadi pembaruan.
Karena selain meminimalisir terjadinya banned, kamu pun akan mendapatkan fitur yang up to date.
Jika kamu belum mengetahui cara melakukan update, perhatikan cara berikut:
- Pada tampilan GBWhatsApp, tap icon tiga titik yang terdapat di kanan atas dan pilih YoMods.
- Selanjutnya, pilih opsi Pembaruan.
- Apabila terdapat pembaruan baru, silahkan ketuk Unduhan Web.
- Terakhir, tinggal lakukan instalasi tanpa menghapus aplikasi sebelumnya.
Pilihan WhatsApp MOD lainnya:
Fitur Unggulan dari GBWhatsApp Terbaru
Supaya tidak penasaran, berikut beberapa fitur unggulan yang tersemat pada aplikasi GBWhatsApp terbaru:
1. Anti Banned
Anti banned seharusnya menjadi fitur yang wajib ada pada tiap varian WhatsApp MOD. Dengan begini, akun WhatsApp kamu akan aman dari pemblokiran pihak WhatsApp original.
Mengingat bahwa WhatsApp MOD merupakan aplikasi yang dikembangkan oleh pihak ke tiga, bukan dari pihak WhatsApp itu sendiri.
Kabar baiknya, GBWhatsApp pro mengusung fitur anti banned. Jadi, kamu tidak perlu khawatir saat menggunakan aplikasi ini.
2. Multiple Akun
Jika ingin menggunakan dua akun WhatsApp, maka kamu harus memiliki dua aplikasi WhatsApp original dalam satu ponsel.
Namun, hal ini berbeda jika kamu menggunakan GBWhatsApp. Pasalnya, fitur multiple akun memungkinkan kamu untuk menggunakan dual akun dalam satu aplikasi saja.
Fitur ini tentunya sangat cocok digunakan apabila kamu memiliki dua akun, yaitu akun pribadi dan akun bisnis.
3. Mengganti Tema
Seperti yang telah disinggung di atas, ganti tema merupakan salah satu fitur menarik yang patut kamu coba.
Karena saat kamu merasa bosan dengan tampilan WhatsApp yang itu-itu saja, fitur ini akan amat berguna nantinya.
Pasalnya, di sini banyak tersedia tema keren yang dapat kamu download secara gratis.
Bahkan, kamu juga dapat membagikan tema dengan user lain yang menggunakan aplikasi tersebut.
4. Kirim File Berukuran Besar
WhatsApp original memiliki batasan size tersendiri saat penggunanya hendak mengirim suatu file ke pengguna lain.
Hal ini sedikit menyebalkan, terlebih saat kamu hendak berbagi file namun dengan size yang terbilang besar.
Namun, saat menggunakan aplikasi WhatsApp MOD yang satu ini, kamu tidak perlu khawatir lagi mengirim file berukuran besar.
Pasalnya, aplikasi ini dapat mengirim file tersebut dengan baik.
5. Kirim Lebih Banyak Gambar
Jika pada WhatsApp resmi hanya diperbolehkan mengupload 10 gambar dalam sekali kirim, maka hal tersebut tidak berlaku pada aplikasi ini.
Dengan menggunakan aplikasi ini, kamu dapat mengirim lebih banyak gambar dalam satu kali pengiriman saja.
6. Sembunyikan Info Sedang Mengetik
Pada WhatsApp original, saat kamu sedang membalas pesan, maka pada tampilan lawan chat kamu akan muncul tulisan “Sedang Mengetik”.
Sayangnya, di beberapa kasus, sebagian orang tidak ingin status tersebut terlihat.
Entah tidak percaya diri karena lama membalas chat atau karena alasan yang lain.
Untungnya, GBWhatsApp pro menyajikan fitur untuk menyembunyikan status sedang mengetik sehingga lawan chat kamu tidak akan menyadarinya.
7. Durasi Video Story yang Lebih Lama
Pastinya kamu pernah atau bahkan kerap melihat seseorang membuat video story WhatsApp hingga berjilid-jilid.
Hal tersebut terbilang wajar, karena WhatsApp resmi hanya mengizinkan kamu untuk membuat video story dengan durasi maksimal 30 detik.
Namun di sini, kamu dapat membuat status video dengan durasi hingga 7 menit. Ya, durasi yang terbilang lama untuk sebuah video story.
8. Fitur Menarik Lainnya
Selain fitur-fitur yang diatas, ada juga fitur tambahan lain seperti fitur membalas pesan secara otomatis.
The post GBWhatsApp appeared first on Berakal.
Bagaimana apakah pembahasan tentang GBWhatsApp sudah cukup untuk mengobati rasa penasaran Anda? Semoga saja demikian adanya. Terima kasih sudah meluangkan waktu mampir ke situs keminjal . blogspot . com serta membaca ulasan diatas hingga selesai. Kedepannya kami akan terus mengupdate artikel pendidikan, materi pelajaran dan informasi menarik lainnya. Untuk itu pantengin terus situs ini, kalau perlu bookmark supaya Anda mudah menemukannya lagi bila suatu saat membutuhkannya.
Post a Comment for "√GBWhatsApp ~ Keminjal"