√Cara Memperpendek Link ~ Keminjal
Namanya juga mencari informasi, tentu dibutuhkan keterbukaan dari Anda, dalam artian bahwa apa yang akan kami jelaskan disini tentu membutuhkan sedikit waktu dalam membacanya baru bisa memahaminya. Untuk itu buka lebar-lebar pikiran Anda supaya dapat menangkap "pengetahuan" baru yang akan kami bahas sebentar lagi. Berikut penjelasannya.
Pembahasan Lengkap Cara Memperpendek Link
Link yang terlalu panjang terbilang kurang enak dipandang dan terlihat tidak rapi. Namun, terdapat cara memperpendek link untuk mengatasi permasalahan tersebut.
Selain itu, terdapat juga beberapa manfaat dari mempersingkat link.
Manfaat Memperpendek Link
1. Link yang terlalu panjang sulit untuk dihafal. Dengan mengubah link menjadi singkat, kini Anda dapat dengan mudah menghafalnya.
Hal ini untuk meminimalisir terjadinya kesalahan shortes link yang dapat menyebabkan broken link.
2. Jika Anda sering menggunakan microblogging seperti Twitter, shorten URL pastinya sangat bermanfaat untuk menyingkat tiap cuitan.
Pasalnya, Twitter hanya menyajika 160 karakter saja. Maka, dengan menyingkat URL yang dibagikan, Anda dapat menambah space untuk memasukkan kata lainnya.
3. Bagi Anda yang mencari penghasilan tambahan melalui afiliasi, short link dapat dimanfaatkan untuk menyembunyikan link asli dari tautan afiliasi.
Sebenarnya masih banyak manfaat lain dari mempersingkat link.
Cara Memperpendek Link dengan Bitly
Berakal tekankan, memperpendek link bukanlah untuk mengubah link asli dari tautan yang akan dipersingkat.
Namun, hanya melakukan redirect dari link pendek ke link yang sebenarnya.
Cara memperpendek link dengan mudah lewat bitly:
- Pastikan Anda telah menyiapkan link untuk dipersingkat.
- Selanjutnya, kunjungi situs Bitly. Di sini, Anda diminta untuk buat akun Bitly terlebih dahulu.
- Jika sudah melakukan registrasi, akun Anda akan otomatis login.
- Nah, pada halaman Bitly, silahkan klik Create Your First Link.
- Selanjutnya, masukkan link yang telah Anda siapkan pada kolom “Paste Long URL” dan klik Create.
- Kemudian, klik Edit pada link yang telah dibuat. Oh iya, sebagai contoh, Berakal menggunakan link yang nantinya menuju ke aplikasi WhatsApp di Play Store.
- Lalu, silahkan ubah short url sendiri seperti gambar berikut.
- Pastikan link tersebut belum pernah digunakan orang lain supaya Anda dapat melakukan kustomasi link. Jangan lupa, huruf besar dan kecil sangat berpengaruh atau sensitif.
- Setelah itu, klik Save untuk menyimpannya.
- Sampai di sini, link yang telah Anda ubah sesuai keinginan sudah dapat digunakan. Jika masih ragu, silahkan untuk mengujinya.
Sebenarnya, caranya hampir sama di seluruh layanan dalam memperpendek URL.
Nah, jika Anda ingin menggunakan lainnya, kami merekomendasikan beberapa layanan seperti:
Demikianlah cara memperpendek link dengan Bitly. Jika dirasa kurang puas, Anda dapat menggunakan alternatif lain yang telah Berakal bagikan seperti di atas.
The post Cara Memperpendek Link appeared first on Berakal.
Bagaimana apakah pembahasan tentang Cara Memperpendek Link sudah cukup untuk mengobati rasa penasaran Anda? Semoga saja demikian adanya. Terima kasih sudah meluangkan waktu mampir ke situs keminjal . blogspot . com serta membaca ulasan diatas hingga selesai. Kedepannya kami akan terus mengupdate artikel pendidikan, materi pelajaran dan informasi menarik lainnya. Untuk itu pantengin terus situs ini, kalau perlu bookmark supaya Anda mudah menemukannya lagi bila suatu saat membutuhkannya.
Post a Comment for "√Cara Memperpendek Link ~ Keminjal"