Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

√Cara Mempercepat Jaringan Indosat Ooredoo yang Lemot ~ Keminjal

Cara Mempercepat Jaringan Indosat Ooredoo yang Lemot - Ingat untuk selalu bahagia!! yup kami juga bahagia karena Anda sudah mengunjungi situs Keminjal yang saat ini sedang Anda baca. Pada kesempatan yang asik ini kita akan mengulas mengenai Cara Mempercepat Jaringan Indosat Ooredoo yang Lemot secara lengkap dengan harapan bisa menjawab rasa penasaran Anda.

Namanya juga mencari informasi, tentu dibutuhkan keterbukaan dari Anda, dalam artian bahwa apa yang akan kami jelaskan disini tentu membutuhkan sedikit waktu dalam membacanya baru bisa memahaminya. Untuk itu buka lebar-lebar pikiran Anda supaya dapat menangkap "pengetahuan" baru yang akan kami bahas sebentar lagi. Berikut penjelasannya.

Pembahasan Lengkap Cara Mempercepat Jaringan Indosat Ooredoo yang Lemot

Salah satu kendala yang sangat menyebalkan saat sedang mengakses internet adalah kecepatan internet yang lambat.

Jadi tidak heran jika banyak orang yang mencari cara untuk mempercepat koneksi internet berdasarkan provider jaringan yang digunakannya.

Nah, buat kamu pengguna Indosat Ooredoo, berikut telah kami siapkan beberapa cara untuk mempercepat jaringan koneksi internet indosat.

Cara Mempercepat Koneksi Indosat Ooredoo

1. Pastikan Sinyal yang Diterima Bagus

Sinyal HP Bagus

Sebelum melakukan pengaturan lebih lanjut, terlebih dahulu cek sinyal Indosat di HP kamu dan pastikan sinyalnya bagus.

Jika bar sinyal tidak full, itu bisa menandakan bahwa sinyal yang diterima HP kamu sedang tidak bagus.

Coba untuk keluar ruangan atau ke tempat lain dengan sinyal yang lebih baik. Karena biasanya di luar ruangan sinyal akan lebih bagus.

2. Kunci Jaringan Indosat ke 4G

Jika kamu masih menggunakan jaringan 3G atau bahkan 2G, mungkin inilah penyebab yang membuat koneksi internet Indosat Ooredoo kamu lemot.

Solusinya yaitu dengan mengunci jaringan internet ke 4G. Sebab jaringan 4G memiliki tingkat kestabilan dan kecepatan yang lebih tinggi dibanding sinyal 3G.

Untuk melakukannya, silahkan ikuti langkah-langkah di bawah ini:

  1. Buka Pengaturan HP.
  2. Pilih pengaturan Kartu SIM.
  3. Cari dan pilih pengaturan Jaringan.
  4. Tap opsi Jaringan Prioritas.
  5. Pilih 4G/LTE.
    Jaringan Prioritas 4G LTE
  6. Klik OK untuk menyimpannya.

Tapi, cara ini hanya bisa diterapkan jika:

  • HP sudah support 4G
  • Kartu SIM sudah 4G
  • Sinyal jaringan Indosat di daerah kamu sudah 4G

3. Jangan Gunakan VPN

VPN Android

Kebanyakan orang menggunakan VPN agar bisa mengakses situs yang diblokir oleh pemerintah Indonesia dan provider Indosat Ooredoo.

Tapi tahukah kamu bahwa VPN bisa membuat koneksi internet jadi lambat?

Yap, memang benar! VPN bisa berdampak pada menurunnya kecepatan internet Indosat kamu.

Jadi buat kamu yang sedang internetan dengan menggunakan VPN, sebaiknya coba matikan dulu VPN tersebut.

Pasti dengan begitu kecepatan download dan upload akan meningkat.

4. Refresh Pengaturan Jaringan

Mode Pesawat

Refresh jaringan ternyata juga bisa membantu untuk mempercepat koneksi internet Indoesat Ooredoo.

Karena dengan melakukan refresh jaringan, maka IP dari perangkat akan berganti dan membuat koneksi jadi segar kembali.

Untuk melakukan refresh jaringan juga sangatlah mudah, cukup matikan terlebih dahulu koneksi data seluler kamu selama beberapa saat, lalu nyalakan kembali.

Atau bisa juga dengan mengaktifkan mode pesawat selama beberapa detik, lalu mematikannya.

5. Ganti APN Indosat

APN Indosat Ooredoo

FYI! APN (Access Point Network) adalah sebuah titik atau gerbang yang menghubungkan antara perangkat dengan internet.

APN ini juga cukup berpengaruh dengan kecepatan internet Indosat Ooredoo. Jadi kamu harus benar-benar memperhatikan pengaturan APN Indosat yang kamu gunakan.

Untuk cek daftar dan cara mengganti APN Indosat Ooredoo, silahkan simak artikel cara setting APN Indosat. Disana sudah tertera beberapa pengaturan APN Indosat sekaligus cara untuk mengaturnya.

6. Pertimbangkan Ganti Perangkat yang Lebih Bagus

Smartphone

Jika semua cara di atas sudah kamu lakukan tapi koneksi internet masih tetap saja lemot, kemungkinan masalah tersebut disebabkan oleh perangkat kamu.

Karena pada kenyataannya kecepatan internet juga tergantung dengan perangkat yang kamu gunakan.

Semakin bagus perangkat tersebut maka biasanya sinyalnya akan semakin kuat dan koneksi internetnya akan semakin cepat.

Tapi kalau kamu merasa belum waktunya untuk mengganti perangkat, maka silahkan lakukan semua cara mempercepat jaringan Indosat di atas!

The post Cara Mempercepat Jaringan Indosat Ooredoo yang Lemot appeared first on Berakal.

Bagaimana apakah pembahasan tentang Cara Mempercepat Jaringan Indosat Ooredoo yang Lemot sudah cukup untuk mengobati rasa penasaran Anda? Semoga saja demikian adanya. Terima kasih sudah meluangkan waktu mampir ke situs keminjal . blogspot . com serta membaca ulasan diatas hingga selesai. Kedepannya kami akan terus mengupdate artikel pendidikan, materi pelajaran dan informasi menarik lainnya. Untuk itu pantengin terus situs ini, kalau perlu bookmark supaya Anda mudah menemukannya lagi bila suatu saat membutuhkannya.

Post a Comment for "√Cara Mempercepat Jaringan Indosat Ooredoo yang Lemot ~ Keminjal"